Date: 23-11-2024 Digital Publication Services : JABM | JAM | ABMR | ABMCS | BLOG

Faculty Research

PENGARUH BRAND EQUITY DAN PRODUCT CHARACTERISTICS TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE ANDROID

Detail
Author SHERLY HESTI ERAWATI
ID 202.710.147
Published Date 30-08-2016

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial dari variabel brand Equity Product Characteristics terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Android. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa dan mahasiswi STIE Malangkucecwara Malang angkatan 2013 s.d 2014 dan diambil 85 orang sebagai anggot sampel. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan uji signifikan F dan t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara simultan dari variabel Brand Loyality (X1), Perceived Quality (X2), Brand Association (X3), Brand Awareness (X4) dan product Characteristics (X5) terhadap keputusan pembelian smartphone android (Y). Hal ini dapat dilihat dari hasil uji F menunjukkan F hitung sebesar 23,617 dan F tabel 2,32 dapat dikatakan bahwa pengaruh yang terjadi tersebut signifikan karena F hitung lebih besar dari F tabel dengan tingkat signifikan lebih kecil dari a=5%, maka keputusan terhadap H0 ditolak dan Ha diteima. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial dari variabel Brand Loyality (X1), Perceived Quality (X2), Brand Association (X3), Brand Awareness (X4) dan Product Characteristics (X5) berpengaruh terhadap keputusan pembelian smartphone android (Y). Hasil uji t menunjukkan bahwa t hitung variabel Brand Loyality (X1) sebesar 2,963 (p=0,004). Perceived quality (X2) sebesar 5,257 (p=0,000), .................. Kata Kunci: Brand Equity, Product Characteristics, Keputusan Pembelian