Date: 03-05-2024 Digital Publication Services : JABM | JAM | ABMR | ABMCS | BLOG

Undergraduate Thesis

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, GAYA HIDUP, LINGKUNGAN SOSIAL, DAN KONTROL DIRI TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA EKONOMI (STUDI KASUS PADA MAHASISWA STIE MALANGKUCECWARA)

Thesis Detail
Author SUCI SYIFAUN JANAN
Student's ID (NPK) K.2019.5.35062 (MANAJEMEN)
Subject MANAJEMEN KEUANGAN
Keyword LITERASI KEUANGAN, GAYA HIDUP, LINGKUNGAN SOSIAL, KONTROL DIRI, PEGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA EKONOMI
Page(s) 90
Submit Date 14-08-2023
Lecture(s) Dra.DWI DANESTY DECCASARI, MM


Download PDF

Akses/Download file PDF hanya bisa dilakukan di R. Referensi, Gedung Perpustakaan lantai 2

Abstract

Pengelolaan keuangan adalah upaya yang dilakukan dalam merancang kegiatan yang berkaitan dengan penyimpanan seta pengendalian dana dan aset. Pentingnya pengelolaan keuangan, maka harus merencanakan secara cermat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan menguji dan menganalisa pengaruh literasi keuangan, gaya hidup, lingkungan sosial, dan kontrol diri terhadap pengelolaan keuangan mahasiswa ekonomi. Metode dalam penelitian ini adalah multistage sampling (sampling bertahap) yang menghasilkan data primer dengan menggunakan kuisioner, dimana responden adalah 70 mahasiswa. Data yang terkumpul akan diuji melalui uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, dan analisis regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan, dan kontrol diri berpengaruh signifikan terhadap pengelolaan keuangan mahasiswa ekonomi.

 

18.226.169.94