Date: 28-04-2024 Digital Publication Services : JABM | JAM | ABMR | ABMCS | BLOG

Undergraduate Thesis

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP LOYALITASKERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA KARYAWAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA CANDY BERRY PERMEN MALANG)

Thesis Detail
Author NOVERALFA MARCELINO EFENDI
Student's ID (NPK) K.2017.1.34424 (MANAJEMEN)
Subject MSDM
Keyword KOMPENSASI , LINGKUNGAN KERJA FISIK , LOYALITAS KERJA DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN
Page(s) 83
Submit Date 22-08-2023
Lecture(s) Dr.NUNUNG NURASTUTI UTAMI, SE., M.Si.


Download PDF

Akses/Download file PDF hanya bisa dilakukan di R. Referensi, Gedung Perpustakaan lantai 2

Abstract

Loyalitas karyawan menjadi salah satu penentu dalam upaya perusahaan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Loyalitas karyawan yang tinggi akan terbentuk jika ditunjang dengan adanya sistem kompensasi dan lingkungan kerja yang baik. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian explanatory research (penelitian penjelasan) dengan pendekatan kuantitatif dengan populasi yakni karyawan yang berkerja di Candy Berry Permen Malang sebanyak 32 karyawan. Teknik analisis data yan digunakan berupa analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan kompensasi memiliki pengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, lingkungan kerja fisik juga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, kompensasi berpengaruh signifikan terhadap loyalitas karyawan, lingkungan kerja fisik berpengaruh signifikan terhadap loyalitas kerja, dan kepuasan kerja berpengaruh signifikan terhadap loyalitas kerja. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan kepuasan kerja karyawan menjadi variabel intervening antara kompensasi dengan loyalitas kerja karyawan, serta kepuasan kerja karyawan juga menjadi variabel intervening antara lingkungan kerja fisik denan loyalitas kerja karyawan.

 

3.149.234.141