Date: 28-04-2024 Digital Publication Services : JABM | JAM | ABMR | ABMCS | BLOG

Undergraduate Thesis

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMPENSASI TERHADAP TURN-OVER INTENTION YANG DIMODERASI OLEH RETENSI KARYAWAN

Thesis Detail
Author AMIRUR RIJALUDDIN ANISTIANTO
Student's ID (NPK) K.2019.1.35139 (MANAJEMEN)
Subject MSDM
Keyword BUDAYA ORGANISASI; KOMPENSASI; RETENSI KARYAWAN; TURNOVER INTENTION
Page(s) 95
Submit Date 04-09-2023
Lecture(s) Dra.SITI MUNFAQIROH, MSi.


Download PDF

Akses/Download file PDF hanya bisa dilakukan di R. Referensi, Gedung Perpustakaan lantai 2

Abstract

Tingkat turnover intention pada genereasi milenial dan generasi Z di Indonesia dalam 10 tahun terakhir mengalami peningkatan. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh dari budaya organisasi dan kompensasi terhadap turnover intention yang dimoderasi oleh retensi karyawan. Penelitian ini dilakukan pada seluruh karyawan Dasarata PT Garuda Lintas Cakrawala cabang Malang yang berjumlah 47 orang. Metode analisis kuantitatif dengan bantuan kuisioner sebagai sumber data digunakan. Pengolahan data dibantu dengan perangkat lunak SmartPLS versi 4. Hasil analisis menunjukkan bahwa budaya organisasi dan kompensasi tidak berpengaruh signifikan terhadap turnover intention, namun budaya organisasi memiliki arah pengaruh negatif sedangkan kompensasi memiliki arah pengaruh positif, retensi karyawan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention. Temuan lain menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh negatif signifikan pada retensi karyawan dan kompensasi berpengaruh positif signifikan pada retensi karyawan, serta retensi karyawan yang masih menjadi prediktor moderasi budaya organisasi dan kompensasi terhadap turnover intention.

 

3.129.211.87