Date: 05-05-2024 Digital Publication Services : JABM | JAM | ABMR | ABMCS | BLOG

Undergraduate Thesis

PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BAGI MANAJEMEN DI BAGIAN PENJUALAN DAN PRODUKSI UNTUK MENINGKATKAN PENGENDALIAN INTERNAL PADA PERUSAHAAN GARUDA MAS

Thesis Detail
Author HARRY PRAMANA
Student's ID (NPK) A.2000.1.25306 (AKUNTANSI)
Subject SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Keyword PERANAN,SISTEM INFORMASI AKUNTANSI,PENGENDALIAN INTERNAL
Page(s) 82
Submit Date 06-03-2007
Lecture(s) -
-
-
Download PDF

Akses/Download file PDF hanya bisa dilakukan di R. Referensi, Gedung Perpustakaan lantai 2

Abstract

Skripsi bertujuan untuk menganalisis Sistem Akuntansi Penjualan yang diimplementasikan oleh Perusahaan, apakah sistem tersebut telah berjalan sebagaimana yang diharapkan. Daur pendapatan adalah daur yang meliputi fungsifungsi yang diperlukan untuk menjual produk yang dihasilkan perusahaan kepada pelanggan. Daur pendapatan dengan demikian merupakan ujung tombak aktivitas perusahaan yang akan menghasilkan nutrisi bagi perusahaan dalam bentuk pendapatan hasil penjualan. Sistem Informasi Akuntansi Penjualan sangat berperan dalam meningkatkan kinerja proses daur pendapatan. Data-data yang dipergunakan adalah Sistem Informasi Akuntansi dan Laporan Penjualan. Sistem Informasi Akuntansi Penjualan masih bersifat manual. Disarankan untuk mengimplementasikan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan yang berbasiskan komputer dengan visualisasi program database terkini, dimaksudkan agar pengambilan keputusan yang dilakukan oleh manajemen dapat seefektif dan seefisien mungkin guna meningkatkan pengendalian intern perusahaan.

 

3.134.118.95